ANALISIS KINERJA KEUANGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA SEKTOR TRANSPORTASI DI BURSA EFEK INDONESIA

  • Aminudin S
  • Murni S
  • Untu V
N/ACitations
Citations of this article
42Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Transportasi di Indonesia saat ini masih mengalami hambatan yang belum mendapatkan perhatian yang serius dari pemerintah, kondisi infrastruktur perhubungan Indonesia pada setiap sektor jasa transportasi tidak memadai untuk kelancaran arus transportasi penumpang dan barang. Penelitian ini didasari dengan tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kinerja keuangan terhadap nilai perusahaan pada sektor transportasi di bursa efek Indonesia. Sampel penelitian ini yaitu 8 perusahaan transportasi di bursa efek Indonesia. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial Return on Asset berpengaruh negative dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan sebesar 0.646, Current Ratio berpengaruh negative dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan sebesar 0.653, Debt to Equity Ratio berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan sebesar 0.023. Secara simultan Return on Asset, Current Ratio, dan Debt to Equity Ratio berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan.   Kata Kunci: Return On Asset, Current Ratio, Debt to Equity Ratio, nilai perusahaan

Cite

CITATION STYLE

APA

Aminudin, S., Murni, S., & Untu, V. N. (2023). ANALISIS KINERJA KEUANGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA SEKTOR TRANSPORTASI DI BURSA EFEK INDONESIA. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 11(1), 735–745. https://doi.org/10.35794/emba.v11i1.45453

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free