STRATEGI PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN HANDPHONE VIVO MELALUI ANALISIS SWOT (Studi Kasus Konter Duta Ponsel X-tra Kota Bengkulu)

  • Ismardi C
  • Islamuddin I
N/ACitations
Citations of this article
18Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi yang dilakukan duta ponsel x-tra Bengkulu dalam meningkatkan volume penjualan handphone Vivo melalui analisis Swot. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Objek penelitian ini adalah owner dan karyawan Duta Ponsel X-Tra Bengkulu yang tepatnya berada di Jl. Kalimantan (Rawamakmur). Metode penarikan sampel mengunakan teknik  Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif yang mengacu pada konsep 4P (Produk, Price, Promotion, Place) selanjutnya digunakan analisis SWOT yaitu dengan mengamati kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman. Teknik Analisis Data Matriks EFE MATRIKS IFE Matriks IE.  Perhitungan matrik EFAS sebesar -0,95 dan matrik IFAS sebesar +2,06 yang kemudian digambarkan dalam analisis SWOT, maka dapat diketahui konter Duta Ponsel X-tra Kota Bengkulu berada pada kuadran II. Hal ini menunjukan bahwa perusahaan ini kuat namun menghadapi tantangan yang besar sehingga memerlukan strategi dengan cara diversifikasi strategi. maka peneliti membatasi dan membahas mengenai strategi peningkatan volume penjualan handphonee Vivo melalui analisi Swot pada konter Duta Ponsel X-tra Kota Bengkulu. Kata kunci : Strategi, Analisis IFAS dan EFAS, Analisis SWOT

Cite

CITATION STYLE

APA

Ismardi, C. R., & Islamuddin, I. (2021). STRATEGI PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN HANDPHONE VIVO MELALUI ANALISIS SWOT (Studi Kasus Konter Duta Ponsel X-tra Kota Bengkulu). (JEMS) Jurnal Entrepreneur Dan Manajemen Sains, 2(2), 239–250. https://doi.org/10.36085/jems.v2i2.1572

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free