Ekspresi Gen dan Laju Sintasan Udang Vaname (Litopenaeus vannamei) yang Tersuplementasi Dengan Alginat Secara Oral Untuk Resistensi Penyakit White Spot Syndrome Virus

  • Yudiati E
N/ACitations
Citations of this article
21Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tingkat eskpresi gen Lectin/Toll dan laju sintasan ditentukan setelah udang vaname diberi pakan yang mengandung alginat dengan dosis berbeda dan diuji tantang dengan WSSV. Ekspresi gen dilakukan dengan qRT-PCR dan dihitung dengan metode komparatif menggunakan β–actin sebagai kontrol internal. Laju sintasan dihitung pada jam ke 96 setelah uji tantang. Ekspresi gen Lectin pada Udang mengalami up-regulated setelah uji tantang, sedangkan ekspresi gen Toll mengalami down-regulated. Laju sintasan pada udang yang diberi suplementasi alginat 2,0 g.kg-1 dan 4,0 g.kg -1 lebih tinggi (P<0,05) apabila dibandingkan dengan tanpa suplementasi.   Kata kunci: ekspresi gen, laju sintasan, Litopenaeus vannamei, alginat

Cite

CITATION STYLE

APA

Yudiati, E. (2016). Ekspresi Gen dan Laju Sintasan Udang Vaname (Litopenaeus vannamei) yang Tersuplementasi Dengan Alginat Secara Oral Untuk Resistensi Penyakit White Spot Syndrome Virus. BULETIN OSEANOGRAFI MARINA, 5(2), 135. https://doi.org/10.14710/buloma.v5i2.15734

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free