PENDAPATAN USAHA BUDIDAYA IKAN NILA (Oreochromis sp) DALAM KERAMBA JARING APUNG DI DESA PEMATANG JERING KECAMATAN JAMBI LUAR KOTA KABUPATEN MUARO JAMBI

  • Alawiyah W
  • Yuliasari R
N/ACitations
Citations of this article
21Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pematang Jering Village, Jambi Luar Kota, Muaro Jambi Regency is one of the villages that develops the fisheries sector in the floating net cages with high production yields. The purpose of this study is to describe the cultivation of tilapia in fish (KJA), as well as calculate the income of farmers in tilapia fish farming (KJA) in Pematang Jering Village, Jambi Luar Kota, Muaro Jambi Regency. This study uses a survey method carried out in Pematang Jering Village where the village is a place to grow tilapia. The number of samples taken in this study were 33 farmer households (RTP) of the total population in the village of Pematang Jering as many as 165 (RTP). By using the simple random sampling method chosen randomly by lottery, it can provide equal opportunities for members of the population to be selected as samples. From the results of the study showed that the average total cost was Rp.98,870,758.95 /period. Consisting of fixed costs Rp.5,933,088.64 /period and variable costs Rp.92,937,670.31 /period. The average income received by farmers amounted to Rp.179,933,380 /period, with an average income of Rp.81,062,621.05 /unit (KJA) in one maintenance period. Keywords: Income, Farming, Parrot fishABSTRAKDesa Pematang Jering Kecamatan Jambi Luar Kota Kabupaten Muaro Jambi merupakan salah satu desa yang mengembangkan sektor perikanan dalam Keramba Jaring Apung (KJA) dengan hasil produksi cukup tinggi. Tujuan dari penelitian ini untuk menggambarkan usaha budidaya ikan nila dalam (KJA), serta menghitung pendapatan petani usaha budidaya ikan nila dalam (KJA) di Desa Pematang Jering Kecamatan Jambi Luar Kota Kabupaten Muaro Jambi. Penelitian ini menggunakan metode survey dilaksanakan di Desa Pematang JeringĀ  dimana desa tersebut merupakan tempat membudidayakan ikan nila. Jumlah sampel yang di ambil dalam penelitian ini adalah 33 rumah tangga petani (RTP) dari seluruh jumlah populasi yang ada di Desa Pematang Jering sebanyak 165 (RTP). Dengan penggunaan metode simple random sampling yang dipilih secara acak dengan cara di undi, maka dapat memberikan peluang yang sama bagi anggota populasi untuk dipilih menjadi sampel. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata total biaya adalah sebesar Rp.98.870.758,95/periode. Terdiri dari biaya tetap Rp.5.933.088,64/periode dan biaya tidak tetap Rp.92.937.670,31/periode. Rata-rata penerimaan yang diperoleh petani sebesar Rp.179.933.380/periode, dengan rata-rata pendapatan Rp.81.062.621,05/ unit (KJA) dalam satu periode pemeliharaan.Kata Kunci: Pendapatan, Budidaya, Ikan Nila

Cite

CITATION STYLE

APA

Alawiyah, W., & Yuliasari, R. (2019). PENDAPATAN USAHA BUDIDAYA IKAN NILA (Oreochromis sp) DALAM KERAMBA JARING APUNG DI DESA PEMATANG JERING KECAMATAN JAMBI LUAR KOTA KABUPATEN MUARO JAMBI. Jurnal MeA (Media Agribisnis), 4(2), 84. https://doi.org/10.33087/mea.v4i2.52

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free