MANFAAT DAN KEMUDAHAN YANG DIRASAKAN TERHADAP NIAT MENGGUNAKAN GO PAY PADA GENERASI Y DI SURABAYA

  • Sudyasjayanti C
  • Salsabil S
N/ACitations
Citations of this article
55Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Teknologi yang berkembang semakin canggih memberikan dampak yang baik dalam kehidupan, salah satunya pada bidang ekonomi. Contoh kemudahan yang ditimbulkan dalam bidang ekonomi adalah transformasi sistem pembayaran, saat ini pembayaran menggunakan uang tunai dirasa kurang efisien sehingga beberapa masyarakat mulai beralih dengan menggunakan pembayaran non tunai. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara perceived usefulness terhadap behavior intention to use, perceived ease of use terhadap behavior intention to use, dan usia terhadap perceived usefulness dan perceived ease of use. Responden dalam penelitian ini berjumlah 150 orang pengguna layanan Go-Pay di Kota Surabaya yang termasuk dalam kategori Generasi Y. Hasil penelitian menunjukan bahwa perceived usefulness dan perceived ease of use berpengaruh terhadap behavior intention to use dan hanya usia 20-24 dan 35-40 yang terpengaruh oleh perceived usefulness dan perceived ease of use terhadap behavior intention to use.  The development of technology impacted on economical sectors. One example of the convenience posed in the economic field is the transformation of the payment system, currently payments using cash are considered to be less efficient so some people have begun to switch to using non-cash payments. This research is aimed to determine the effect of perceived usefulness towards behavior intention to use, perceided ease of use towards behavior intention to use, and age on perceived usefulness and perceived ease of use. There are 150 users of Go-Pay services in Surabaya that included to Y generation. This research showed that the variables perceived usefulness and perceived ease of use significantly affected behavior intention to use and only 20-24 and 30-34 years old that affected by perceived usefulness and perceived ease of use toward behavior intention to use.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sudyasjayanti, C., & Salsabil, S. (2020). MANFAAT DAN KEMUDAHAN YANG DIRASAKAN TERHADAP NIAT MENGGUNAKAN GO PAY PADA GENERASI Y DI SURABAYA. Jurnal Muara Ilmu Ekonomi Dan Bisnis, 4(2), 310. https://doi.org/10.24912/jmieb.v4i2.8225

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free