Penggunaan Abu Batu Sebagai Pengganti Sebagian Material Pasir

  • Budiman
  • WTP J
N/ACitations
Citations of this article
21Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Industri beton di Indonesia sudah sangat maju dan berkembang, sehingga penggunaan material konstruksi menjadi semakin meningkat. Dibutuhan material lain sebagai pengganti agregat halus untuk pembuatan beton yaitu abu batu berasal dari limbah industri batu belah.Tujuan penelitian ini menentukan pengaruh dan nilai kuat tekan karakteristik beton dengan penggunaan abu batu dengan variasi campuran (10% abu batu, 90% pasir),(20% abu batu, 80% pasir) dan (30% abu batu, 70% pasir) dengan target mutu beton Fc’ 17,5 Mpa. Metode yang digunakan yaitu metodeeksperimen laboratorium mengacu standar SNI. Hasil penelitian menunjukkan penggunaan abu batu (AB) sebagai campuran beton normal mempengaruhi nilai kuat tekan beton. Semakin tinggi persentase abu batu (AB), maka nilai kuat tekan beton semakin meningkat. Nilai kuat tekan beton dari abu batu (AB) pada komposisi AB 10%, AB 20% dan AB 30% diperoleh sebesar 173.50 kg/cm2, 235.11 kg/cm2 dan 239.88 kg/cm2sedangkan beton normal 18.59 MPa pada umur 28 hari.

Cite

CITATION STYLE

APA

Budiman, & WTP, J. (2022). Penggunaan Abu Batu Sebagai Pengganti Sebagian Material Pasir. Journal of Applied Civil Engineering and Infrastructure Technology, 3(2), 40–43. https://doi.org/10.52158/jaceit.v3i2.418

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free