PENGEMBANGAN SANTRI AGROPRENEURSHIP BUDIDAYA JAMUR MERANG DI PONDOK PESATREN ANWAR FUTUHIYYAH

  • Kusmantini T
  • Zuhrotun Z
  • Ernawati R
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
17Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pendampingan Agropreneurship di Pondok Pesantren selain sebagai bentuk praktik mata pelajaran kewirausahaan, dinilai sebagai upaya strategis untuk mempersiapkan kemandirian ekonomi pesantren dan persiapkan siswa sebagai calon wirausahawan. Usaha budidaya jamur dipilih sebagai satu jenis usaha yang memiliki potensi pasar. Dalam rangka meningkatkan produktifitas usaha santri di pondok Pesantren Anwar Futuhiyyah dirancang program pendampingan sebagai berikut: pendampingan praktik pembuatan media tanam dan budidaya; praktik penyusunan laporan keuangan; praktik pemasaran digital serta pengolahan limbah paska panen. Kegiatan pendampingan dilakukan bulan Mei s/d Agustus 2022 dan telah menghasilkan luaran kegiatan yang nyata yakni kelompok usaha santri telah mampu melakukan praktik budidaya jamur merang dan telah melakukan panen sebanyak 3 kali. Dan dalam rangka meningkatkan kemampuan pemasaran maka santri telah dilatih mempromosikan produk hasil produksi dengan menggunakan berbagai platform media social seperti Instagram dan facebook.

Cite

CITATION STYLE

APA

Kusmantini, T., Zuhrotun, Z., Ernawati, R., Diantoro, A. K., & Ruscitasari, Z. (2022). PENGEMBANGAN SANTRI AGROPRENEURSHIP BUDIDAYA JAMUR MERANG DI PONDOK PESATREN ANWAR FUTUHIYYAH. Dharma: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2), 81. https://doi.org/10.31315/dlppm.v3i2.8212

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free