Nilai-Nilai Keimanan dalam Novel Ayat-Ayat Cinta 1 Karya Habiburrahman El Shirazy

  • Majid N
  • Nuryanto T
  • Herawati L
N/ACitations
Citations of this article
10Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan nilai keimanan dalam novel Ayat-Ayat Cinta 1 karya Habiburrahman El Shirazy. Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian deskriptif kualitatif. Untuk memperoleh informasi yang lengkap sesuai dengan fokus penelitian, teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik baca, catat dan dokumentasi. Keabsahan data dalam penelitian ini diperiksa dengan triangulasi sumber, data dan metode. Teknik analisis data yang digunakan selama prosedur penelitian menakup teknik analisis isi, interpretasi, reduksi data, penyajian data, dan penarikan simpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa novel Ayat-Ayat Cinta 1 karya Habiburrahman El Shirazy mengandung nilai keimanan yang lengkap sesuai asas dari rukun iman, yaitu a) iman kepada Allah, b) iman kepada malaikat, c) iman kepada kitab, d) iman kepada rasul, e) iman kepada hari akhir, dan f) iman kepada qada dan qadar   Kata kunci: Ayat-Ayat Cinta, Habiburrahman El Shirazy, Nilai Keimanan

Cite

CITATION STYLE

APA

Majid, N., Nuryanto, T., & Herawati, L. (2023). Nilai-Nilai Keimanan dalam Novel Ayat-Ayat Cinta 1 Karya Habiburrahman El Shirazy. LITERATUR: Jurnal Bahasa, Sastra Dan Pengajaran, 3(2), 128–137. https://doi.org/10.31539/literatur.v3i2.5362

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free