Perbandingan Penggunaan Aplikasi Whatsapp Group dan Google Classroom terhadap Hasil Belajar Matematika di Sekolah Dasar

  • Diana S
  • Yatri I
N/ACitations
Citations of this article
29Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian untuk mengetahui ada tidaknya perbandingan hasil belajar Matematika dengan menggunakan aplikasi Whatsapp Group dan Google Classroom pada peserta didik kelas V Sekolah Dasar. Metode penelitian yang digunakaan adalah Quasi Eksperimen dengan design penelitian Nonquievalent Control Goup Design. Uji normalitas kelas ekperimen I diperoleh hasil Lhitung = 0,1212 < Ltabel = 0,173 untuk kelas eksperimen II diperoleh hasil Lhitung = 0,090 < Ltabel = 0,173 maka kedua kelas tersebut berdistribusi normal. Uji homogenitas diperoleh hasil Fhitung = 1,27 Ttabel = 1,7001 maka dengan demikian Ho ditolak dan Ha diterima yang mana bahwa terdapat perbedaan penggunaan aplikasi Whatsap Group dan Google Classroom terhadap hasil belajar melalui pembelajaran daring mata pelajaran matematika kelas V SD Muhammadiyah 41 Jakarta Timur. Uji-t satu pihak kanan pada kelas eksperimen I Ha ditolak dan eksperimen II Ho diterima maka penggunaan aplikasi whatsapp group lebih besar 75 dari penggunaan google classroom

Cite

CITATION STYLE

APA

Diana, S. A., & Yatri, I. (2021). Perbandingan Penggunaan Aplikasi Whatsapp Group dan Google Classroom terhadap Hasil Belajar Matematika di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(5), 3892–3901. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i5.1477

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free