PERANCANGAN SISTEM PEMBELANJAAN SECARA ONLINE (E-COMMERCE) UNTUK PASAR SWALAYAN

  • Supono S
  • Wahyudi B
N/ACitations
Citations of this article
16Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tingkat persaingan pasar swalayan di kota-kota besar sudah demikian ketat, karena hampir di setiap jalan-jalan utama kota bermunculan berbagai pasar swalayan. Berbagai bentuk strategi pemasaran telah diterapkan, seperti pembuatan kartu pelanggan dengan potongan harga kepada konsumen setiap kali belanja, tersedia antar barang belanjaan gratis, cuci gudang, beli satu dapat dua, penyebaran brosur ke rumah-rumah, dan berbagi cara lainnya. Tujuan dari penelitian ini adalah membuat perancangan sistem e-commerce untyk swalayan. Tahapan penelitian yang dilakukan adalah hasil analisis prosedur lama sebagai dasar modifikasi untuk menghasilkan prosedur baru. Perancangan sistem dilakukan dengan menggunakan metode DFD dan ER. Hasil dari penelitian ini berupa rancangan sistem e-commerce yang meliputi rancangan basis data dan rancangan tampilan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Supono, S., & Wahyudi, B. (2018). PERANCANGAN SISTEM PEMBELANJAAN SECARA ONLINE (E-COMMERCE) UNTUK PASAR SWALAYAN. Jurnal Ilmiah Informatika Komputer, 23(1), 21–35. https://doi.org/10.35760/ik.2018.v23i1.2064

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free