Strategi Komunikasi Pemasaran Jawa Pos Radar Kudus Biro Jepara dalam Menarik Minat Pemasang Iklan

  • Muslimin K
  • Nandy  
N/ACitations
Citations of this article
41Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui strategi komunikasi pemasaran yang dilakukan oleh Jawa Pos Radar Kudus Biro Jepara dalam menarik minat pemasang iklan dan untuk mengetahui perolehan iklan di periode Juni-Agustus 2019. Penelitian ini adalah penelitia lapanngan (field research) jenis penelitian kualitatif deskriptif. Penelitian ini menggunakan dengan pendekatan sibernetika.Penelitian menggali strategi komuikasi pemasaran dalam menarik minat pemasang iklan di  Radar Kudus Biro Jepara  Jawa Pos Jepara Jl Pemuda No 90 Jepara. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara dan studi keperpustakaan yang relevan dengan objek penelitian dan kemudian data tersebut di analisis dengan metode reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa strategi komunikasi pemasaran JawaPos Radar Kudus Biro Jepara dalam menarik minat pemasang iklan melalui(1) iklan; (2) penjualan personal; (3) promosi penjualan; (4) humas; (5)pemasaran langsung. Dari lima elemen tersebut bahwa Jawa Pos Radar Kudus Biro Jepara menerapkan teori Intergrated Marketing Communication.

Cite

CITATION STYLE

APA

Muslimin, K., & Nandy,  Nanik  Cahya  . (2021). Strategi Komunikasi Pemasaran Jawa Pos Radar Kudus Biro Jepara dalam Menarik Minat Pemasang Iklan. Jurnal Komunikasi Korporasi Dan Media (JASIMA), 1(2), 128–147. https://doi.org/10.30872/jasima.v1i2.16

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free