Dakwah Komunitas (Sinergitas Masjid Nurul Islam Kalijudan Dan Komunitas Bikers Muslim Dalam Membendung Kristenisasi)

  • Ahmad A
N/ACitations
Citations of this article
29Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Masjid adalah pusat peradaban dan sentral bagi orang islam didalam kehidupan beragama.  Berbagai upaya yang dilakukan musuh-musuh islam dalam melemahkan kaum muslim dari berbagai aspek, maka perlu adanya wadah tertentu untuk meluaskan dakwah para ulama, khususnya di indonesia untuk selalu membentengi iman saudara muslim kita di manapun berada menyatukan umat dan saling tolong menolong untuk kesejahteraan bersama. Salah satu yang harus diperhatikan olehkeislaman kepada Allah ta’ala. Satu-satunya masjid di kota surabaya yang bergerak di bidang dakwah berbasis komunitas adalah masjid nurul islam kalijudan surabaya.  Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan tentang sinergitas dakwah masjid dan komunitas yang dilakukan di daerah kristenisasi di lamongan. Dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan metode kualitatif deskriptif. Dalam sinergitas dakwah, masjid nurul islam kalijudan dan komunitas bikers muslim memperluas jangkauan dakwahnya untuk memberikan kepedulian kepada saudara muslim tertindas dan meperkuat ukhuwah islamiyah. Berbagai upaya yang dilakukan untuk mempertahankan iman saudara muslim kita di daerah kristenisasi dengan tujuan islam rahmatan lil ‘alamin. Mosques are the center of civilization and central to Muslims in their religious life. The various efforts made by the enemies of Islam in weakening the Muslims from various aspects, it is necessary to have a certain forum to expand the preaching of the scholars, especially in Indonesia to always fortify the faith of our Muslim brothers wherever they are to unite the people and help each other for common prosperity. One thing that must be considered by Islam is to Allah Ta'ala. The only mosque in the city of Surabaya that is engaged in community-based da'wah is the Nurul Islam Kalijudan Mosque in Surabaya. The purpose of this study is to describe the synergy of mosque and community preaching carried out in Christianized areas in Lamongan. In this study using a qualitative method with a descriptive qualitative method approach. In the synergy of da'wah, the Kalijudan Nurul Islam Mosque and the Muslim bikers community are expanding the reach of their da'wah to give concern to oppressed Muslim brothers and strengthen Islamic brotherhood. Various efforts have been made to defend the faith of our Muslim brothers in Christianized areas with the aim of Islam rahmatan lil 'alamin.

Cite

CITATION STYLE

APA

Ahmad, A. (2020). Dakwah Komunitas (Sinergitas Masjid Nurul Islam Kalijudan Dan Komunitas Bikers Muslim Dalam Membendung Kristenisasi). Tadbir: Jurnal Manajemen Dakwah, 5(2), 127–136. https://doi.org/10.15575/tadbir.v5i2.2018

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free