Implementasi Virtual Private Network (Vpn) Open vpn Dengan Keamanan Sertifikat SSL pada Network Attached Storage (Nas) Freenas

  • Affandi M
N/ACitations
Citations of this article
57Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pendahuluan: Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi sangat cepat dan pesat, hal ini yang menyebabkan munculnya kemajuan teknologi informasi. Karena banyak kemudahan yang di tawarkan, teknologi informasi tidak dapat lepas dari berbagai aspek kehidupan manusia, yang memungkinkan dapat berkomunikasi dan saling bertukar informasi atau data. Seringkali masalah keamanan berada di urutan kedua, atau bahkan di urutan terakhir dalam daftar hal-hal yang dianggap penting. Tujuan: menghasilkan jaringan privat dan mengamankan data pada Network Attached Storage (NAS) dengan sistem keamanan berbasis SSL yang dapat diakses dari jaringan publik secara privat menggunakan teknologi VPN. Metode: Metode ini menggunakan metode Kuantitatif yang dimana dapat mengambil nilai hasil perhitungan empat parameter QoS. Nilai perhitungan lima parameter QoS dilakukan rekapitulasi berdasarkan waktu dan jenis data, proses rekapitulasi selanjutnya akan memperlihatkan nilai yang lebih detail dari masing-masing parameter QoS. Hasil: Host virtual machine menjalankan 3 guest virtual machine, guest virtual machine pertama untuk FreeNAS Server, guest virtual machine kedua untuk Certificate Authority Server, dan guest virtual machine ketiga untuk OpenVPN Server. Implementasi sistem dibagi menjadi empat langkah yaitu, konfigurasi router mikrotik RB2011, instalasi dan konfigurasi Server FreeNAS, instalasi dan konfigurasi CA Server, instalasi dan konfigurasi OpenVPN Server. Kesimpulan: Berdasarkan pengujian performa QoS OpenVPN terhadap enam parameter yakni, packet loss, round trip, transfer file, Jitter, Download dan Upload yang diujikan pada enam macam Provider, kapasitas bandwidth Provider internet yang dipakai sangat berpengaruh terhadap kualitas layanan ketika terkoneksi menjadi OpenVPN Client. Semakin tinggi kapasitas bandwidth dari Provider yang digunakan semakin baik kualitas layanannya, semakin cepat kecepatan akses datanya.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Affandi, M. (2022). Implementasi Virtual Private Network (Vpn) Open vpn Dengan Keamanan Sertifikat SSL pada Network Attached Storage (Nas) Freenas. Jurnal Impresi Indonesia, 1(12), 1329–1341. https://doi.org/10.58344/jii.v1i12.748

Readers' Seniority

Tooltip

PhD / Post grad / Masters / Doc 3

75%

Researcher 1

25%

Readers' Discipline

Tooltip

Computer Science 7

78%

Arts and Humanities 1

11%

Engineering 1

11%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free