ANALISIS GAYA BAHASA, CITRAAN DAN SAJAK DALAM LIRIK LAGU SENJA TEDUH PELITA KARYA MALIQ DAN D’ESSENTIALS: KAJIAN STILISTIKA

  • Putri M
  • Banowati R
  • Fahrudin S
N/ACitations
Citations of this article
5Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Latar belakang dalam penelitian ini adalah ketertarikan peneliti dalam mengamati lirik lagu yang mengandung gaya bahasa, citraan serta sajak yang beragam sehingga memberikan rasa yang indah kepada pendengar lagu tersebut. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis terkait gayaa Bahasa, citraan serta sajak yang digunakan Maliq dan D’Essentials dalam menciptakan lagu Senja Teduh Pelita . Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif. Dalam memperoleh data, peneliti menggunakan teknik simak dan teknik catat. Datadata yang telah dipeoleh kemudian dianalisis menggunakan teknik deskriftif yang meliputi Langkah-langkah menyiimak lirik lagu tersebut, mencatat data yang telah dipeoleh menggunakan instrument, klasifikasi data, mendeksripsikan data sesuai dengan klasifikasi yang sudah dibuat. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa dalam lirik lagu Senja Teduh Pelita terdapat Majas Personifikasi, Majas Hiperola,Majas Alegori, Citraan Visual, Sajak Berpasangan, Sajak Sempurna dan Sajak Tidak sempurna.

Cite

CITATION STYLE

APA

Putri, M. D., Banowati, R. T., & Fahrudin, S. (2023). ANALISIS GAYA BAHASA, CITRAAN DAN SAJAK DALAM LIRIK LAGU SENJA TEDUH PELITA KARYA MALIQ DAN D’ESSENTIALS: KAJIAN STILISTIKA. MEMACE: Jurnal Linguistik, Pendidikan Bahasa Indonesia, Dan Asing, 1(2), 60–64. https://doi.org/10.55681/memace.v1i2.1078

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free