Prediksi Jumlah Penduduk menggunakan Metode Fuzzy Time Series

  • Maulana M
  • Tursina T
  • Septiriana R
N/ACitations
Citations of this article
32Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan: Berkurang atau bertambahnya penduduk pada suatu daerah memiliki peranan yang sangat penting pada daerah itu sendiri. Hal itu tentu saja merupakan masalah yang rumit bagi pemerintah kota pontianak dalam usahanya untuk membangun dan meningkatkan taraf hidup di kotanya.  Metode: Metode yang digunakan untuk memprediksi jumlah penduduk adalah metode Fuzzy time Series. Pada metode penelitian kualitatif yaitu penelitian yang bersifat deskriptif dan cendrung menganalisa. Hasil: jumlah penduduk 2021 adalah 672.943 dengan selisih data 216 dengan persentase 0,03%. prediksi menggunakan Fuzzy Time Series dipengaruhi dari jumlah data dan jumlah interval untuk membagi datanya. Dari hasil pengujian yang sudah digunakan untuk program dengan menggunakan berbagai periode waktu dan data aktual, dapat disimpulkan jumlah data sangat dapat mempengaruhi hasil dari tingkat keakuratan dari hasil prediksi yang sudah dilakukan dengan data. Kesimpulan: Berdasarkan dari hasil analisis dan pengujian terhadap prediksi jumlah penduduk dengan menggunakan fuzzy time series, dapat disimpulkan bahwa jumlah penduduk tahun 2021 adalah 672.943 dengan selisih data 216 dengan persentase 0,03

Cite

CITATION STYLE

APA

Maulana, M., Tursina, T., & Septiriana, R. (2023). Prediksi Jumlah Penduduk menggunakan Metode Fuzzy Time Series. Jurnal Impresi Indonesia, 2(3), 206–216. https://doi.org/10.58344/jii.v2i3.2200

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free