Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, Dan Promosi Terhadap Keputusan Pelanggan Dalam Memilih Klub Basket Satria Indonesia Tangerang Selatan

  • Solihin D
  • Wibawanto E
N/ACitations
Citations of this article
313Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh secara parsial dan simultan kualitas pelayanan, harga dan promosi terhadap keputusan pelanggan dalam memilih klub basket satria Indonesia Tangerang Selatan. Metode yang digunakan dengan metode asosiatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 150 responden. Tehnik pengumpulan data dengan cara kuesioner, dan Teknik analisis data menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan kualitas pelayanan terbukti berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pelanggan. Harga terbukti berpengaruh negatif dan signifikan terhadap keputusan pelanggan. Promosi terbukti berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pelanggan. Secara simultan terdapat pengaruh yang positif dan signifikan kualitas pelayanan, harga dan promosi terhadap keputusan pelanggan dengan nilai Fhitung 70,448 > Ftabel 2,67

Cite

CITATION STYLE

APA

Solihin, D., & Wibawanto, E. (2020). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, Dan Promosi Terhadap Keputusan Pelanggan Dalam Memilih Klub Basket Satria Indonesia Tangerang Selatan. Jurnal Pemasaran Kompetitif, 3(3), 30. https://doi.org/10.32493/jpkpk.v3i3.4738

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free