HUBUNGAN PENYESUAIAN DIRI DAN OPTIMISME DENGAN POST POWER SINDROM DALAM MENGHADAPI MASA PENSIUN PADA PNS DI KABUPATEN LABUHAN BATU

  • Kartikaningsih R
N/ACitations
Citations of this article
27Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat 1). Hubungan antara Penyesuaian Diri dengan Post Power Syndrome Dalam Menghadapi Masa Pensiun 2). Hubungan antara  Optimisme dengan Post Power Syndrome Dalam Menghadapi Masa Pensiun 3). Hubungan antara Penyesuaian Diri dan Optimisme dengan Post Power Syndrome Dalam Menghadapi Masa Pensiun.Data penelitian dilakukan melalui skala Optimisme, skala Penyesuaian Diri dan Skala Post Power Syndrome. Penelitian dilakukan terhadap 71 orang yang menghadapi pensiun dengan tehnik total sampling. Analisis data dilakukan dengan tehnik analisa regresi berganda.Hasil penelitian adalah sebagai berikut ; 1). Terdapat hubungan yang sangat signifikan antara penyesuaian diri dan optimisme terhadap Post Power Syndrome PNS yang akan memasuki masa pensiun. 2). Ada hubungan negatif yang sangat sinifikan antara penyesuaian diri dengan Post Power Syndrome pada PNS yang akan memasuki masa pensiun 3). Ada hubungan positif yang sangat signifikan antara optimisme dengan Post Power Syndrome terhadap Post Power Syndrome PNS yang akan memasuki masa pensiun . Kata kunci : Post Power Syndrome, Penyesuaian Diri dan Optimisme

Cite

CITATION STYLE

APA

Kartikaningsih, R. (2019). HUBUNGAN PENYESUAIAN DIRI DAN OPTIMISME DENGAN POST POWER SINDROM DALAM MENGHADAPI MASA PENSIUN PADA PNS DI KABUPATEN LABUHAN BATU. ECOBISMA (JURNAL EKONOMI, BISNIS DAN MANAJEMEN), 6(1), 113–120. https://doi.org/10.36987/ecobi.v6i1.1587

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free