Asistensi Mengajar, Adaptasi Teknologi, Dan Administrasi Dalam Program Kampus Mengajar

  • Santoso H
  • Sari D
  • Fadilla A
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
243Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kampus Mengajar dibuka sebagai program yang memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk mendapatkan pengalaman belajar di luar kampus dengan konversi 20 SKS. Program ini bertujuan untuk memfasilitasi mahasiswa untuk berkontribusi di dalam pendidikan di tingkat sekolah dasar dan sekolah menengah pertama, di bawah bimbingan dosen pembimbing lapangan. Metode pelaksanaan program ini antara lain meliputi asistensi mengajar, adaptasi teknologi, dan administrasi bagi guru dan siswa sekolah yang bersangkutan. Kampus mengajar Angkatan 2 di SD Negeri 1 Pandak, Kecamatan Baturraden, Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa Tengah dilaksanakan oleh enam mahasiswa dari perguruan tinggi yang berbeda dengan 1 dosen pembimbing. Hasil dari program ini meliputi peningkatan pelayanan pendidikan di sekolah tersebut baik dari segi pengajaran, pemanfaatan teknologi, dan administrasi. Dapat disimpulkan bahwa program Kampus mengajar ini memberikan manfaat yang baik bagi semua pihak yang terlibat, baik sekolah, mahasiswa, maupun dosen pembimbing.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Santoso, H. D., Sari, D. P., Fadilla, A. D., Utami, F. F., Rahayu, F. P., Sari, D. C., & Sya’bani, N. P. (2022). Asistensi Mengajar, Adaptasi Teknologi, Dan Administrasi Dalam Program Kampus Mengajar. Jurnal Pengabdian Dharma Laksana, 4(2), 100. https://doi.org/10.32493/j.pdl.v4i2.18220

Readers' Seniority

Tooltip

Lecturer / Post doc 21

78%

PhD / Post grad / Masters / Doc 5

19%

Professor / Associate Prof. 1

4%

Readers' Discipline

Tooltip

Social Sciences 13

50%

Arts and Humanities 7

27%

Computer Science 4

15%

Engineering 2

8%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free