PENGARUH PENGETAHUAN PRODUK TABUNGAN, REPUTASI BANK, DAN PERSEPSI NASABAH MENGENAI SUKU BUNGA SIMPANAN TERHADAP KEPUTUSAN MENABUNG NASABAH

  • Widowati A
  • Mustikawati R
N/ACitations
Citations of this article
336Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis (1) pengaruh Pengetahuan Produk Tabungan terhadap Keputusan Menabung Nasabah pada Bank X Unit Y, (2) pengaruh Reputasi Bank terhadap Keputusan Menabung Nasabah pada Bank X Unit Y, (3) pengaruh Persepsi Nasabah mengenai Suku Bunga Simpanan terhadap Keputusan Menabung Nasabah pada Bank X Unit Y, (4)  pengaruh Pengetahuan Produk Tabungan, Reputasi Bank, dan Persepsi Nasabah mengenai Suku Bunga Simpanan terhadap Keputusan Menabung Nasabah pada Bank X Unit Y. Responden dalam penelitian ini adalah 80 nasabah yang memiliki simpanan dalam bentuk tabungan di Bank X Unit Y. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi sederhana dan analisis regresi berganda. Hasil dari penelitian menunjukkan : (1) Pengetahuan Produk Tabungan berpengaruh positif terhadap Keputusan Menabung Nasabah, (2) Reputasi Bank berpengaruh positif terhadap Keputusan Menabung Nasabah, (3) Persepsi Nasabah mengenai Suku Bunga Simpanan berpengaruh positif terhadap Keputusan Menabung Nasabah, (4) Pengetahuan Produk Tabungan, Reputasi Bank, dan Persepsi Nasabah mengenai Suku Bunga Simpanan secara bersama-sama berpengaruh positif terhadap Keputusan Menabung Nasabah. Kata kunci: Pengetahuan Produk Tabungan, Reputasi Bank, Persepsi Nasabah mengenai Suku Bunga Simpanan, Keputusan Menabung Nasabah

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Widowati, A. S., & Mustikawati, R. I. (2018). PENGARUH PENGETAHUAN PRODUK TABUNGAN, REPUTASI BANK, DAN PERSEPSI NASABAH MENGENAI SUKU BUNGA SIMPANAN TERHADAP KEPUTUSAN MENABUNG NASABAH. Nominal, Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 7(2). https://doi.org/10.21831/nominal.v7i2.21643

Readers' Seniority

Tooltip

Lecturer / Post doc 14

52%

PhD / Post grad / Masters / Doc 11

41%

Professor / Associate Prof. 1

4%

Researcher 1

4%

Readers' Discipline

Tooltip

Economics, Econometrics and Finance 29

49%

Business, Management and Accounting 21

36%

Computer Science 6

10%

Arts and Humanities 3

5%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free