ABSTRACT: EFFECT OF BACK MASSAGE THERAPY TO THE INTENSITY LABOR PAIN KALA I IN DKT HOSPITAL BANDAR LAMPUNG CITY Introduction: Pain in labor that can affect the birth process. Psychologically can suffer from fear and anxiety, can also be an increase in blood pressure, and can also occur in the fetus that is due to acidosis due to hypoxia. One technique of back massage as an effort to reduce labor pain is a back massage technique. With the provision of back massage therapy can provide comfort, reduce pain and accelerate labor.Objective: Purpose to know he effect of back massage therapy on the intensity of labor pain at DKT Hospital Bandar Lampung Year 2019.Method: Quantitative research with analytical design approach Quasi Experiment, the entire population as many as 56 people, a sample of 30 people sampling with Purposive sampling technique. Retrieving data using observation sheets, data were analyzed using independent t test statistical test.Result: The results of the study showed that the average of labor pain before giving back massage technique is 6,80 with standard deviation 2.07 and after given back massage technique is 4,73 with standard deviation 1,104. There is influence of back massage technique to the intensity of labor pain (t-test> t count, 8,266> 1.725, p-value 0,00 <0,05). It is recommended that the hospital improve the skill to the nurse to be able to provide non-pharmacology pain reduction therapy, such as back massage properly so that patient feel comfortable. Keywords: Back Massage,1st stage labor pain. INTISARI: PENGARUH TERAPI BACK MASSAGE TERHADAP INTENSITAS NYERI PERSALINAN KALA I DI RUMAH SAKIT DKT BANDAR LAMPUNG Pendahuluan: Nyeri pada persalinan yang dapat mempengaruhi proses kelahiran. Secara psikologis ibu dapat menderita ketakutan dan kecemasan, juga bisa terjadinya peningkatan tekanan darah, juga bisa terjadi pada janinnya yaitu terjadi asidosis akibat hipoksia. Salah satu teknik massage sebagi upaya penurunan nyeri persalinan adalah teknik Back Massage. Dengan adanya pemberian terapi Back Massage dapat memberi rasa nyaman, menurunkan nyeri serta mempercepat persalinan.Tujuan: Diketahui Pengaruh terapi back massage terhadap intensitas nyeri persalinan di Rumah Sakit DKT Bandar Lampung Tahun 2019.Metode: Jenis penelitian kuantitatifdengan pendekatan quasi eksperimen dengan one group pretest-postest.. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 56, dengan sampel sebanyak 30. Teknik sampling dalam penelitian ini adalah Purposive sampling. Data diambil dengan lembar observasi. Analisa data dilakukan dengan univariat dan bivariat(t-test).Hasil: Hasil Penelitian didapati Rata-rata nyeri persalinan sebelum diberikan teknik back massage adalah 6,80 dengan standar deviasi 2,07 dan setelah diberikan teknik back massage adalah 4,73 dengan standar deviasi 1,104. Ada pengaruh tekhnik back massage terhadap intensitas nyeri persalinan (t-test> t hitung, 8,266 > 1.725, p–value 0,00 < 0,05). Disarankan pihak rumah sakit meningkatkan ketrampilan kepada perawat untuk dapat memberikan terapi pengurangan rasa nyeri non farmakologi, seperti backmassage dengan benar sehingga pasien merasa nyaman. Kata kunci : Back Massage, Nyeri Persalinan Kala I
CITATION STYLE
Rilyani, R., Kusumaningsih, D., & Rohmah, S. (2020). Pengaruh Terapi Back Massage Terhadap Intensitas Nyeri Persalinan Kala I di Rumah Sakit DKT Bandar Lampung. Malahayati Nursing Journal, 2(4), 726–735. https://doi.org/10.33024/manuju.v2i4.1653
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.