Otokritik Bali lewat Ironi Industri Pariwisata

  • Darma Putra I
N/ACitations
Citations of this article
7Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Buku Bali Punya Siapa? merupakan wujud keprihatinan penulisnya, Made Handijaya Dewantara, SST. Par., M. Par., M.E., atas berbagai fenomena ironis dalam kehidupan masyarakat Bali yang serta-merta dikaitkan dengan dampak negatif dari industri pariwisata Bali.Buku ini terdiri dari empat bab yaitu “Potensi Konflik Orang Asing dan Orang Bali”,“Mulai Tergradasinya Nilai Bali”, “Posisi Tawar Si Bali”, dan“Strategi Kolaborasi Orang Bali-Orang Asing”. Seperti tercermin dari judul-judulbabnya, keseluruhan isi buku memang merupakan sebuah otokritik Bali oleh sarjana Bali sendiri.

Cite

CITATION STYLE

APA

Darma Putra, I. N. (2015). Otokritik Bali lewat Ironi Industri Pariwisata. Jurnal Master Pariwisata (JUMPA). https://doi.org/10.24843/jumpa.2015.v02.i01.p10

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free