Determinan Pembiayaan Bermasalah Sektor Pertambangan Pada Perbankan Syariah

  • Ramadhan P
N/ACitations
Citations of this article
47Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis determinan pembiayaan bermasalah sektor pertambangan dalam jangka pendek dan jangka panjang. Penelitian ini menggunakan metode analisis Vector Error Correction Model (VECM). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam jangka pendek FDR, IPI pada lag kelima, dan Suku Bunga pada lag kedua berpengaruh positif signifikan terhadap NPF Pertambangan. CAR, IPI pada lag pertama dan Suku Bunga pada lag pertama berpengaruh negatif signifikan terhadap NPF Pertambangan. Inflasi dan Harga Minyak Dunia tidak berpengaruh signifikan terhadap NPF Pertambangan. Sementara itu, dalam jangka panjang FDR, CAR, IPI, Harga Minyak Dunia dan Suku Bunga berpengaruh positif signifikan terhadap NPF Pertambangan. Inflasi berpengaruh negatif signifikan terhadap NPF Pertambangan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Ramadhan, P. (2017). Determinan Pembiayaan Bermasalah Sektor Pertambangan Pada Perbankan Syariah. Akuntabilitas, 10(2). https://doi.org/10.15408/akt.v10i2.6141

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free