MODEL REPURCHASE INTENTION PADA GENERASI MILENIAL

  • Moehadi M
  • Safitri I
N/ACitations
Citations of this article
16Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pentingnya repurchase intention dalam bidang ilmu pemasaran menjadi salah satu aspek yang harus diperhatikan, hasil akhir dari sebuah produksi barang dan jasa salah satu diantaranya adalah minat pembelian ulang. Kondisi tersebut menjadikan perusahaan untuk melakukan starategi-strategi persaingan usaha yang harus dilakukan, Kebutuhan manusia akan suatu produk menjadi salah satu studi yang harus dipelajari dalam dunia bisnis karena berhubungan dengan permintaan dan penawaran terhadap konsumen dan persaingan pada struktur pasar tertentu. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi minat beli ulang generasi muda. Metode penelitian ini adalah analisis kuantitatif deskriptif dengan jumlah 100 sampel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa citra merek berpengaruh tidak signifikan terhadap minat beli ulang, promosi dan kepercayaan berpengaruh signifikan dan positif terhadap minat beli ulang sedangkan kualitas pelayanan berpengaruh signifikan dan negatif terhadap minat beli ulang.

Cite

CITATION STYLE

APA

Moehadi, M., & Safitri, I. (2023). MODEL REPURCHASE INTENTION PADA GENERASI MILENIAL. Referensi : Jurnal Ilmu Manajemen Dan Akuntansi, 11(1), 54–61. https://doi.org/10.33366/ref.v11i1.4417

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free