EFEKTIVITAS KEBIJAKAN PENYALURAN LOGISTIK BENCANA

  • Syamsudin M
N/ACitations
Citations of this article
36Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini adalah Efektifitas Kebijakan Penyaluran Logistik Bencana Kabupaten Sintang tujuan yang ingin dicapai menganalisis dan teridentifikasinya Efektifitas Kebijakan Penyaluran Logistik Bencana Kabupaten Sintang. Metode penelitian ini menggunakan penelitian Deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukan Mekanisme Penyaluran Bantuan yang dilakukan sesuai prosedur yang dilakukan yakni SOP penanganan bencana. Bentuk Bantuan yang disalurkan sudah sesuai dengan butuhan masyarakat yang terdampak banjir yakni kebutuhan pokok, obat-obatan dan pembinaan sosial bagi korban. Efektivitas penyaluran bantuan telah dilakukan sehingga butuhan dan tujuan logistik dapat terpantau serta ada penilaian terhadap penyimpangan-penyimpangan dalam pelaksanaan pendistribusi logistik.

Cite

CITATION STYLE

APA

Syamsudin, M. (2020). EFEKTIVITAS KEBIJAKAN PENYALURAN LOGISTIK BENCANA. FOKUS : Publikasi Ilmiah Untuk Mahasiswa, Staf Pengajar Dan Alumni Universitas Kapuas Sintang, 17(2). https://doi.org/10.51826/fokus.v17i2.352

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free