Aturan pelayanan Grace Teratak diawali dengan pemesanan teratak, katering, kemudian konsumen menunggu hingga pesanan diterima. Permasalahan yang terjadi di Grace Teratak adalah Sistem pemesanan yang dilakukan belom bisa melakukan pemesan melaui android. Maka perlunya dibuat sistem informasi pemesanan alat pesta dan katering berbasis android. Untuk dapat memudakan masysarakat dalam pencarian sewa teratak dan katering. Keuntungan dalam mengguunakan pemesanan teratak dan katering, masyarakat tidak perlu mendatangi pemilik teratak dan katering, masyarakat serta mempermudah dalam pencarian pemesanan alat pesta dan katering, dan lebih efesien dibandikan harus mendantangi nya lagi. Informasi mengenai Grace Teratak masih kurang diketahui masyarakat khususnya yang sering mengunakan akses internet dan yang ingin melakukan pemesanan catering, alat pesta secara online. Sistem informasi pemesanan yang masih bersifat manual sehingga untuk mendapatkan informasinya masyarakat harus datang ke Grace Teratak. Dengan memanfaatkan teknologi internet informasi-informasi yang ada di Grace Teratak bisa didapatkan dengan mudah dan juga dapat mempermudah masyarakat memesan alat pesta dan catering. Berdasarkan hasil analisa pada penelitian ini penulis mengunakan metode pengembangan perangkat lunak menggunakan ERD (Entity Relationship Diagram) dan UML (United Modelling Language) sedangkan MYSQL sebagai server database, PHP, Javascript, Ajax, Java, Html, CSS, android yang digunakan membuat Program, Dreamweaver, xampp, android studio, Photoshop , software yang digunakan untuk membangun Sistem tersebut.
CITATION STYLE
Nadapdap, N., & Purba, D. (2020). Sistem Informasi Pemesanan Alat Pesta dan Katering Berbasis Android. KAKIFIKOM (Kumpulan Artikel Karya Ilmiah Fakultas Ilmu Komputer), 75–82. https://doi.org/10.54367/kakifikom.v2i2.931
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.