Upacara Ritual Tiwah yang berasal Dari suku Dayak Ngaju Kalimantan Tengah, Upacara Ritual Tiwah, Upacara adat suku Dayak Ngaju, yang Khususnya Agama Hindu Kaharingan, Upacara Ritual Tiwah Ini bertujuan untuk menghantarkan Roh atau Arwah ke surga. Metode penelitian yang digunakan dalam penulisan karya ilmiah adalah melalui metode penelitian kualitatif, yang berlokasi di kabupaten Kotawaringin Timur, yang menjadi informan, tokoh adat, dinas kebudayaan dan pariwisata, serta kalangan masyarakat, sedangkan sumber data yang digunakan yaitu primer dan sekunder,teknik pengumpulan data yaitu wawancara ,observasi , dokumentasi,teori yang digunakan yaitu Teori Komodifikasi .Dari hasil penelitian, bahwa Upacara ritual Tiwah masyarakat suku Dayak Ngaju kabupaten Kotawaringin Timur , yang harus dilestarikan oleh masyarakat karena mempunyai potensi untuk menarik wisatawan, serta nila-nilai tradisi yang terkandung., serta mempunyai rasa sosial yang tinggi dan kekerabatan yang tinggi. Lembaga-lembaga budaya dan pariwisata ,Upacara Ritual Tiwah ini sebuah acara yang sangat besar atau disebut dengan pesta Tiwah. Potensi Upacara Ritual Tiwah yang ada di Kabupaten Kotawaringin Timur, adalah sebagai penunjang kegiatan pariwisata daerah yang dalam pengelolaan memerlukan peran lembaga atau pekerja ,seni budaya, untuk memotivasi sebagai bentuk usaha menghidupkan, mengembangkan, melestarikan sebuah budaya.Kata Kunci: Upacara Ritual Tiwah, Pariwisata.
CITATION STYLE
Lestari, A. D., Saragih, H. M., & Lestari, D. (2022). Komodifikasi Ritual Tiwah Suku Dayak Ngaju Kabupaten Kotawaringin Timur. Himmah: Jurnal Kajian Islam Kontemporer, 6(1), 444–468. https://doi.org/10.47313/jkik.v6i1.1780
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.