AbstrakBahasa memiliki kekuatan besar yang tersembunyi dalam operasi kekuasaan. Perkem bangan bahasa sangat ditentukan juga oleh perkembangan zaman. Teori feminis menganggap bahasa sebagai simbol dari sikap patriarkis, dan distribusi seksual mengenai peran dan status. Sastra memanfaatkan bahasa sebagai mediumnya, sehingga mencermati perkembangan sastra sama halnya dengan mencermati perkembangan masyarakat, pemikiran dan kebudayaan.Kata kunci: Feminis, Penulis Perempuan, Operasi Kekuasaan
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.
CITATION STYLE
Yuniarti, Y. (2018). BAHASA PENULIS PEREMPUAN DALAM PERSPEKTIF FEMINIS. Media Bahasa, Sastra, Dan Budaya Wahana, 1(10). https://doi.org/10.33751/wahana.v1i10.651