INDENTIFKASI JENIS TUMBUHAN DI LOKASI PERTAMBANGAN NIKEL PT. CMMI (CAHAYA MODERN METAL INDUSTRI) KABUPATEN KONAWE SULAWESI TENGGARA

  • Indrawati I
  • Ambardini S
  • Nyiliantri H
N/ACitations
Citations of this article
15Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

ABSTRAKTujuan penelitian ini untuk mengetahui jenis-jenis tumbuhan yang tumbuh di lokasi pertambangan nikel PT. CMMI (Cahaya Modern Metal Industri) Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara. Prosedur penelitian dimulai dengan penetapan lokasi penelitian, kemudian dilanjutkan koleksi tumbuhan dan identifikasi jenis-jenis tumbuhan. Penelitian dilakukan dengan metode jelajah pada 3 stasiun pengamatan (stasiun I, stasiun II dan stasiun III). Hasil penelitian teridentifikasi 51 jenis tumbuhan yang tergolong dalam divisi Spermatophyta dan Pteridophyta. Divisi Spermatophyta terdistribusi dalam kelas Dicotyledoneae sebanyak 15 suku, kelas Monocotyledoneae sebanyak 2 suku, Divisi Pteridophyta terdistribusi dalam kelas Pteridopsida sebanyak 2 suku, yaitu Polypodiaceae dan Schizaeaceae. Stasiun I ditemukan sebanyak 40 jenis, stasiun II ditemukan sebanyak 15 jenis dan stasiun III ditemukan sebanyak 32 jenis. Kata Kunci : Identifikasi, Tumbuhan,Tambang nikel, PT. CMMI ABSTRACTThe purpose of this research was to find out the species of plants that grow in the nickel mining location of PT CMMI (Modern Light Metal industry) Konawe district, Southeast Sulawesi. Study Procedure begins with the determination of the area of research, collections of plants dan identification of plant species. Results of the study identified 51 species of plants that are classified indivisins Spermatophyta and Pteridophyta. The Divisio Spermatophyta distributed  class Dicotyledoneae 15 family and the class Monocotyledoneae 2 family. The Divisin Pteridophyta distributed in class Pteridopsida as much as 2 family, Schizaeaceae and Polypodiaceae. The station I found as much as 40 species, station II found as much as 15 species and station III found as much as 32 species.Keyword : Identification, Plant, Nickel mine , PT. CMMI

Cite

CITATION STYLE

APA

Indrawati, I., Ambardini, S., & Nyiliantri, H. (2019). INDENTIFKASI JENIS TUMBUHAN DI LOKASI PERTAMBANGAN NIKEL PT. CMMI (CAHAYA MODERN METAL INDUSTRI) KABUPATEN KONAWE SULAWESI TENGGARA. BioWallacea : Jurnal Penelitian Biologi (Journal of Biological Research), 5(2). https://doi.org/10.33772/biowallacea.v5i2.5877

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free