PEMANFAATAN KAMPUNG ADAT KUTA SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN IPS TAHUN PELAJARAN 2015/2016

  • Budiarti Y
N/ACitations
Citations of this article
5Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Salah satu unsur yang diyakini memiliki pengaruh besar terhadap proses dan hasil belajar adalah media pembelajaran. Berbagai hasil kajian membuktikan bahwa media pembelajaran sesederhana apapun memiliki peran yang signifikan dalam kegiatan tersebut. Walau demikian, pengkajian dan penelitian guna mengetahui keefektifan dan kegunaan sumber belajar dalam meningkatkan kualitas pembelajaran khususnya pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS), harus terus dilakukan. Pembelajaran dengan menggunakan media pada objek yang berbeda memungkinkan melahirkan hasil yang berbeda tetapi bisa pula melahirkan hasil yang sepadan. Pemanfaatan kampung adat Kuta diharapkan dapat menjadi salah satu solusi pembelajaran IPS yang dilaksanakan secara efektif dan efisien akan mampu menciptakan atmosfir kegiatan belajar mengajar selalu up to date dari masa ke masa. yang  mampu melahirkan sebuah solusi alternatif dalam usaha mewujudkan tujuan pendidikan nasional.

Cite

CITATION STYLE

APA

Budiarti, Y. (2015). PEMANFAATAN KAMPUNG ADAT KUTA SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN IPS TAHUN PELAJARAN 2015/2016. PROMOSI (Jurnal Pendidikan Ekonomi), 3(2). https://doi.org/10.24127/ja.v3i2.826

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free