PELATIHAN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG SISWA SMA KATOLIK St. KRISTOFORUS

  • Ekadjaja A
  • Darmawan N
  • Amelya A
N/ACitations
Citations of this article
7Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

This Community Service Activity (PKM) is one of the manifestations of the Tri Dharma of Higher Education, which is to provide benefits to the community. This PKM activity is intended for high school students of St.Kristoforus 1 Catholic School, which is located in the Grogol area, West Jakarta. The method of implementing this community service activity is done by providing online training. The target participants for this training are high school students of St.Kristoforus 1 Catholic School. For Universitas Tarumanagara, especially the Faculty of Economics and Business, it is a means to introduce Universitas Tarumanagara Colleges and is a community service activity carried out by Universitas Tarumanagara lecturers by involving active students of the Faculty of Economics and Business, Universitas Tarumanagara to be able to apply their knowledge to the community. This activity began with a meeting to explore the needs of the school in this collaboration. After receiving a good reception, we made a proposal for activities to the LPPM Universitas Tarumanagara. The topic chosen for this activity is preparing the financial statements of a trading company. This topic was chosen because of the importance of understanding in the preparation of financial statements to be able to measure the company's performance and financial position. The output produced from this community service activity is a module and as the last stage, we will make a report on the implementation of this Community Service (PKM) task and submit it as our responsibility to the LPPM Untar.Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini (PKM)  merupakan  salah satu perwujudan Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu memberikan manfaat kepada masyarakat. Kegiatan PKM ini ditujukan  bagi siswa – siswi  SMA  Katolik St.Kristoforus1 yang berlokasi di daerah Grogol, Jakarta Barat. Metode pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan dengan memberikan pelatihan secara daring. Target peserta pelatihan ini adalah siswa SMA Katolik St. Kristoforus 1. Bagi Universitas Tarumanagara-khususnya Fakultas Ekonomi dan Bisnis merupakan salah satu sarana untuk bisa memperkenalkan Perguruan Tinggi Universitas Tarumanagara dan merupakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh Dosen Universitas Tarumanagara dengan melibatkan mahasiswa aktif Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tarumanagara untuk dapat mengaplikasikan ilmu yang dimiliki kepada masyarakat. Kegiatan ini diawali dengan pertemuan untuk menggali kebutuhan pihak Sekolah dalam kerja sama ini. Setelah mendapat sambutan baik maka kami membuat proposal kegiatan kepada pihak LPPM Universitas Tarumangara. Topik yang dipilih untuk kegiatan ini adalah menyusun laporan keuangan perusahaan dagang. Topik ini dipilih karena mengingat pentingnya pemahaman dalam penyusunan laporan keuangan untuk dapat mengukur kinerja dan posisi keuangan perusahaan. Luaran yang dihasilkan dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah modul dan sebagai tahap terakhir, kami akan membuat laporan pelaksanaan tugas Pengabdian Kepada Masyarakat  (PKM) ini dan diserahkan sebagai pertanggung jawaban kami kepada pihak LPPM Untar.

Cite

CITATION STYLE

APA

Ekadjaja, A., Darmawan, N. C., & Amelya, A. (2021). PELATIHAN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG SISWA SMA KATOLIK St. KRISTOFORUS. Prosiding SENAPENMAS, 575. https://doi.org/10.24912/psenapenmas.v0i0.15052

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free