PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL, KERJASAMA TIM, DAN PERILAKU KERJA TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PADA KARYAWAN PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM DI KABUPATEN TOLITOLI

  • Anna Jesica Worang
  • Kojo C
  • Karuntu M
N/ACitations
Citations of this article
22Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Komunikasi Interpersonal, Kerjasama Tim Dan Perilaku Kerja Terhadap Efektivitas Kerja Karyawan di Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM). Penelitian ini menggunakan Metode Kuantitatif dengan jumlah responden sebanyak 68. Dari data yang dikumpulkan kemudian diolah menggunakan aplikasi SPSS versi 25. Hasil Penelitian menunjukan bahwa ketiga variabel independen, yaitu Komunikasi Interpersonal, Kerjasama Tim Dan Perilaku Kerja secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap Efektivitas Kerja Karyawan di PDAM Tolitoli dengan nilai signifikan yang kurang dari 5%. Penelitian ini memberikan kontribusi penting serta menambah wawasan terhadap manajemen Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) dalam memahami faktor – faktor yang mempengaruhi efektifitas kerja karyawan. Dengan menekankan pentingnya Komunikasi Interpersonal, Kerjasama Tim Dan Perilaku Kerja yang baik, perusahaan dapat meningkatkan kinerja dan produktivitas karyawan yang pada giliranya akan berdampak positif pada pelayanan yang diberikan. Kata Kunci: Komunikasi Interpersonal, Kerjasama Tim, Perilaku Kerja, Efektivitas Kerja Manajemen Sumber Daya Manusia, PDAM Tolitoli

Cite

CITATION STYLE

APA

Anna Jesica Worang, Kojo, C., & Karuntu, M. M. (2023). PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL, KERJASAMA TIM, DAN PERILAKU KERJA TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PADA KARYAWAN PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM DI KABUPATEN TOLITOLI. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 11(4), 1467–1478. https://doi.org/10.35794/emba.v11i4.52639

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free