Pengaruh Motivasi, Budaya Organisasi, dan Kompensasi terhadap Kinerja Pegawai RSUD Kabupaten Cirebon

  • Komara S
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah: Untuk menganalisis bagaimana pengaruh Motivasi, Budaya Organisasi, dan Kompensasi terhadap Kinerja Pegawai RSUD Kab. Cirebon. Peneliti ini menggunakan metode asosiatif, Metode penelitian asosiatif adalah penelitian yang bersifat menanyakan hubungan antara dua variabel atau lebih. Berdasarkan hasil analisis data dengan bantuan perhitungan SPSS 17.0 for Windows diperoleh pengaruh untuk variabel Motivasi terhadap Kinerja Pegawai sebesar 37.1 %. Hal ini diperkuat dengan nilai thitung sebesar 2.268, sedangkan ttabel dengan derajat kebebasan (df) = 40 pada taraf signifikansi 0.05 sebesar 2.026. Dengan demikian, thitung > ttabel. Artinya Motivasi mempunyai pengaruh yang positif terhadap Kinerja Pegawai RSUD Kab. Cirebon.  Variabel Motivasi (X1) berpengaruh yang tinggi terhadap kinerja pegawai (Y) secara, karena rhitung > rtabel atau 0.609 > 0.344, Sedangkan berdasarkan hasil uji regresi sederhana dimana nilai thitung > ttabel atau 2.268 > 2.026 dan nilai Sig 0.000 < 0.05 artinya H0 ditolak H1 diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa secara parsial Motivasi terdapat pengaruh yang signifikan terhadap Kinerja Pegawai RSUD Kab.Cirebon. Jika hasil variabel Motivasi meningkat 1% terdapat kinerja pegawai sebesar 37.1%.

Cite

CITATION STYLE

APA

Komara, S. (2019). Pengaruh Motivasi, Budaya Organisasi, dan Kompensasi terhadap Kinerja Pegawai RSUD Kabupaten Cirebon. Inkubis : Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 1(1), 55–69. https://doi.org/10.59261/inkubis.v1i1.13

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free