Sosialisasi Mengingat Cepat dengan Teknik Mnemonik dalam Mengembangkan Karakter dan Kreativitas Siswa di PKBM Harapan Bangsa

  • Kumalasari T
  • Habibah S
  • Elvi M
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
13Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

The purpose of socializing the Mnemonic technique for student package C at PKBM Harapan Bangsa Tanjungpinang was because there were still unsatisfactory results of students in remembering lessons. When using Mnemonic techniques and understanding the types of Mnemonic techniques well, then problems in remembering subject matter can be minimized. The methods used are lectures, questions and answers, and simulations in history, religion, and mathematics lessons using various mnemonic techniques. The results found were that most of the students in package C who took part in this socialization activity could easily and quickly remember lessons.Tujuan dilakukan sosialisasi teknik Mnemonik bagi warga belajar paket C di PKBM Harapan Bangsa Tanjungpinang dikarenakan masih terdapat hasil warga belajar yang kurang memuaskan dalam mengingat pelajaran. Bila menggunakan teknik Mnemonik  dan memahami jenis teknik-teknik Mnemonik  dengan baik, maka masalah dalam mengingat materi pelajaran dapat diminimalisirkan. Adapun Metode yang digunakan yaitu Ceramah, Tanya jawab dan simulasi dalam pelajaran sejarah, agama, dan matematika dengan menggunakan berbagai teknik Mnemonik.. Hasil yang ditemukan yaitu sebagaian besar warga belajar paket C yang mengikuti kegiatan sosialisasi ini bisa dengan mudah dan cepat mengingat pelajaran.

Cite

CITATION STYLE

APA

Kumalasari, T., Habibah, S., Elvi, M., & Zaitun, Z. (2021). Sosialisasi Mengingat Cepat dengan Teknik Mnemonik dalam Mengembangkan Karakter dan Kreativitas Siswa di PKBM Harapan Bangsa. Abdimas Pedagogi: Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 57. https://doi.org/10.17977/um050v4i2p57-61

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free