Rekonstruksi Dramaturgi Soekarno dalam Drama Rainbow: Poetri Kentjana Boelan

  • Irianto I
N/ACitations
Citations of this article
23Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian rekonstruksi dramaturgi Soekarno bertujuan untuk menelusuri bagaimana drama Rainbow: Poetri Kentjana Boelan dipentaskan pada tahun 1939 di Bengkulu. Penelitian ini menggunakan pendekatan kajian sejarah teater dengan metode penelitian kualitatif.  Objek formal dalam penelitian ini adalah teori dramaturgi. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi pustaka, studi arsip dan studi dokumen. Beberapa kesimpulan yang dihasilkan dari penelitian ini, antara lain: Pertama, konsep pemeranan yang digunakan adalah konsep imitasi. Kedua, konsep penyutradaraan yang digunakan adalah konsep otoriter. Ketiga, konsep tata artistik yang digunakan adalah gaya romantik.

Cite

CITATION STYLE

APA

Irianto, I. S. (2023). Rekonstruksi Dramaturgi Soekarno dalam Drama Rainbow: Poetri Kentjana Boelan. Dance and Theatre Review, 6(1), 26–42. https://doi.org/10.24821/dtr.v6i1.9244

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free