Habitus dan Modal Sosial dalam Kesuksesan dan Kegagalan Bisnis

  • Nur M
  • Nirzalin N
  • Fakhrurrazi F
N/ACitations
Citations of this article
69Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Business is basically a social practice. This makes success or failure in running a business not only determined by financial capital, but also determined by things broader than that. This condition also applies to the furniture business in Lhokseumawe City where UD Bripo managed to dominate while Dek Gam failed to compete. This study tries to uncover the facts of the furniture business with the same type of business, but in the furniture business UD Bripo succeeded in developing its business, on the other hand the Dek Gam furniture business failed to develop its business. Data collection is done by using ethnographic methods. The results of this study are that habitus and social capital have a significant role in supporting the success of the UD Bripo furniture business. Habitus owned by UD Bripo furniture business owners are brave, honest, focused, frugal, caring and leader-minded, and always thinks systems. While UD Bripo's successfully utilized social capital consists of norms, trust and network dimensions. The failure of the Dek Gam furniture business is due to the inaccurate application of habitus and social capital in the business arena.  Abstrak Bisnis pada dasarnya adalah sebuah praktik sosial. Hal ini membuat kesuksesan atau kegagalan dalam menjalankan sebuah bisnis tidak hanya ditentukan oleh faktor kekuatan modal finansial, melainkan juga ditentukan oleh hal-hal yang lebih luas daripada itu. Kondisi ini berlaku juga pada bisnis meubel di Kota Lhokseumawe dimana UD Bripo berhasil mendominasi sementara Dek Gam gagal berkompetisi. Studi ini mencoba menggambarkan mengapa usaha meubel dengan jenis usaha yang sama, namun pada usaha meubel UD Bripo berhasil mengembangkan usahanya secara signifikan, sebaliknya usaha meubel Dek Gam gagal mengembangkan usahanya. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunaan metode etnografi. Hasil penelitian ini yaitu habitus dan modal sosial memiliki peran signifikan dalam mendukung kesuksesan bisnis meubel UD Bripo. Habitus yang dimiliki oleh pemilik usaha meubel UD Bripo diantaranya berani, jujur, fokus, hemat, peduli dan berjiwa pemimpin, serta selalu berpikir sistem. Sementara modal sosial UD Bripo yang berhasil didayagunakan terdiri atas dimensi norma, kepercayaan, dan jaringan. Adapun terjadinya kegagalan bisnis meubel Dek Gam disebabkan penerapan habitus dan modal sosial yang kurang tepat di dalam arena bisnis

Cite

CITATION STYLE

APA

Nur, M., Nirzalin, N., & Fakhrurrazi, F. (2020). Habitus dan Modal Sosial dalam Kesuksesan dan Kegagalan Bisnis. Jurnal Sosiologi USK (Media Pemikiran & Aplikasi), 14(1), 22–50. https://doi.org/10.24815/jsu.v14i1.17494

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free