Penentuan jurusan pada proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Sekolah Menengah Kejuruan 7 (SMK 7) sering menjadi permasalahan oleh tim penyeleksi, hal ini dikarenakan banyaknya kriteria yang ditentukan setiap jurusan yang ada dan proses perhitungan nilai-nilai yang kompleks. Penelitian ini membahas mengenai perancangan aplikasi pendaftaran dan pemilihan jurusan pada SMK Negeri 7 Samarinda berbasis online dengan metode Technique For Order Preference by Similiarity to Ideal Solution (TOPSIS), sehingga dapat menjadi pendukung dalam proses penentuan jurusan PPDB.
CITATION STYLE
Nurcahyono, D., Najib, A., & Kasim, W. (2020). PERANCANGAN APLIKASI PEMILIHAN JURUSAN PADA SMK NEGERI 7 SAMARINDA ONLINE DENGAN TOPSIS. Just TI (Jurnal Sains Terapan Teknologi Informasi), 12(2), 26. https://doi.org/10.46964/justti.v12i2.212
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.