Knowledge Management Untuk Menciptakan Daya Saing Bisnis Keluarga Pada Pengelolaan Bisnis Kuliner di Kota Palembang

  • Trisninawati T
  • Mellita D
N/ACitations
Citations of this article
74Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

The culinary business in the city of Palembang is one of the family businesses that has been passed down for generations, the culinary business in recent years can create growth opportunities for employment and increase the ability of human resources. Management of many family businesses is controlled and operated by one member or several families and many family businesses have non-family members as employees. This study aims to determine the role of knowledge management in creating human resources who are ready to compete in the culinary industry in the city of Palembang. by analyzing the factors that must be considered such as the next generation development factors, information technology, and business development. This research uses a qualitative approach through in-depth interviews and direct observation. The results of this study indicate that the culinary business in the family business is still carried out traditionally the application of technology is still limited so the need for the role of knowledge management in order to be able to identify knowledge can realize competitiveness and sustainability as a benchmark for the success of the family business especially the culinary business in the city of Palembang   Abstrak Bisnis  kuliner di kota Palembang merupakan salah satu bisnis keluarga yang sudah turun temurun,  bisnis kuliner tersebut dalam beberapa tahun ini dapat menciptakan peluang pertumbuhan bagi lapangan kerja dan peningkatan kemampuan sumber daya manusia. Manajemen bisnis keluarga banyak dikendalikan dan dioperasikan oleh  satu anggota atau beberapa keluarga dan banyak bisnis keluarga memiliki anggota non keluarga sebagai karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran knowledge management dalam  menciptakan sumber daya manusia yang siap untuk berdaya saing  pada industri kuliner di kota Palembang. dengan menganalisis  faktor- faktor yang harus diperhatikan seperti faktor pengembangan generasi penerus, teknologi informasi,dan  pengembangan usaha. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif melalui wawancara mendalam dan observasi langsung. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bisnis kuliner dalam bisnis keluarga masih dilakukan tradisional penerapan teknologi masih terbatas sehingga perlu adanya peran knowledge management agar   mampu mengidentifikasi pengetahuan dapat mewujudkan daya saing dan berkelanjutan  sebagai  tolak ukur keberhasilan bisnis keluarga khususnya bisnis kuliner  di kota Palembang.

Cite

CITATION STYLE

APA

Trisninawati, T., & Mellita, D. (2020). Knowledge Management Untuk Menciptakan Daya Saing Bisnis Keluarga Pada Pengelolaan Bisnis Kuliner di Kota Palembang. MBIA, 19(1), 66–74. https://doi.org/10.33557/mbia.v19i1.864

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free