Lembar Kegiatan Peserta Didik (LKPD) berbasis Problem Solving pada Materi Bakteri untuk Kelas X SMA/MA

  • Hidayati H
  • Alberida H
  • Arsih F
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
26Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Belum terlaksana dengan baik, hal ini disebabkan guru dalam proses pembelajaran masih monoton, metode dan model pembelajaran masih bersifat konvesional. Selain itu, LKPD yang digunakan belum sesuai dengan model pembelajaran yang digunakan guru. Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan lembar kegiatan peserta didik (LKPD) berbasis problem solving pada materi bakteri untuk Kelas X SMA/MA. Jenis penelitian ini merupakan penelitian pengembangan untuk menghasilkan LKPD yang valid. Subjek penelitian ini adalah 31 peserta didik kelas XI SMA serta 2 orang dosen dan 2 orang guru sebagai validator.  Metode pengumpulan data menggunakan observasi dan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan analisis kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan  Objek penelitian ini adalah Lembar Kerja Peserta Didik berbasis Problem Solving pada materi Bakteri untuk Kelas X SMA/MA. Secara keseluruhan didapatkan rata-rata sebesar 88.62% dengan kriteria valid. Hal ini berarti LKPD berbasis problem solving yang dikembangkan sudah dapat digunakan dalam proses pembelajaran. Implikasi penelitian ini diharapkan dapat digunakan pada proses pembelajaran.

Cite

CITATION STYLE

APA

Hidayati, H., Alberida, H., Arsih, F., & Selaras, G. H. (2021). Lembar Kegiatan Peserta Didik (LKPD) berbasis Problem Solving pada Materi Bakteri untuk Kelas X SMA/MA. Journal for Lesson and Learning Studies, 4(3), 343–349. https://doi.org/10.23887/jlls.v4i3.37362

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free