Analisis Perubahan Luas Hutan Hutan Bakau Di Kabupaten Belopa Utara, Kabupaten Luwu

  • Muhtadi M
N/ACitations
Citations of this article
41Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

ABSTRAKAnalisis Perubahan Luas Lahan Hutan Mangrove di Kecamatan Belopa Utara Kabupaten Luwu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis perubahan luasan hutan mangrove tahun 2007 sampai tahun 2017 dan mengetahui faktor – faktor yang mempengaruhi perubahan luas hutan mangrove tahun 2007 sampai tahun 2017. Penelitian ini merupakan jenis peneletian kualitatif dengan teknik sampel yang digunakan adalah Proposive Sampling dengan jumlah sampel 36 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan ada 3 (tiga) yaitu (1) Pengamatan Langsung (2) Dokumentasi (3) Wawancara. Teknik analisis data pada penelitian ini adalah metode Analisis google eart. Adapun hasil dari penelitian ini adalah (1) Luas lahan mangrove di Kecamatan Belopa Utara pada tahun 2007 sampai dengan tahun 2017 mengalami perubahan lahan mangrove sebesar 54,01 ha. (2) Terdapat dua faktor perubahan luas lahan mangrove yang terjadi di Kecamatan Belopa Utara yaitu pengembangan lahan tambak dan permukiman yang ada di sekitar lahan mangrove serta kurangnya pemahaman tentang manfaat hutan mangrove.

Cite

CITATION STYLE

APA

Muhtadi, M. L. (2020). Analisis Perubahan Luas Hutan Hutan Bakau Di Kabupaten Belopa Utara, Kabupaten Luwu. Jurnal Environmental Science, 2(2), 118. https://doi.org/10.35580/jes.v2i2.13201

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free