PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KECEMASAN MATEMATIS TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH

  • Agustin P
  • Hartanto S
N/ACitations
Citations of this article
78Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tingkat kemampuan pemecahan masalah dipengaruhi oleh beberapa faktor, baik faktor ekternal maupun internal. Beberapa faktor internal tersebut adalah minat belajar dan kecemasan matematis. Dari uraian tersebut peneliti melakukan penelitian yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh minat belajar dan kecemasan matematis terhadap kemampuan pemecahan masalah secara parsial dan simultan.penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Sampel merupakan 88 siswa kelas VIIIĀ  yang dipilih dengan teknik cluster random sampling. Pengumpulan data menggunakan tes dan angket. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear sederhana dan regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menyatakan:1) terdapat pengaruh minat belajar siswa terhadap kemampuan pemecahan masalah; 2) terdapat pengaruh kecemasan matematis terhadap kemampuan pemecahan masalah; dan 3) terdapat pengaruh secara simultan antara minat belajar dan kecemasan matematis terhadap kemampuan pemecahan masalah

Cite

CITATION STYLE

APA

Agustin, P. T. F., & Hartanto, S. (2018). PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KECEMASAN MATEMATIS TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH. JP2M (Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Matematika), 4(1), 92. https://doi.org/10.29100/jp2m.v4i1.1782

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free