PENGARUH MEDIA SOSIAL INSTAGRAM TERHADAP PENJUALAN ONLINE SHOP SKINCARE PADA @PRELOVED.BYLULS

  • Lappo R
N/ACitations
Citations of this article
39Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Jl. Sungai rongkong rumah pemilik akun online shop, objek penelitian ini adalah followers @preloved.byluls.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimanakah Pengaruh media sosial instagram terhadap penjual online shopskincare pada @preloved.byluls. Populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 600 followers akun instagram @preloved.byluls yang aktif. Penarikan sampel dalam penelitian ini menggunakan Simpel Random Sampling yang  merupakan pengambilan sampel acak sederhana. teknik penarikan sampel dengan cara memberikan kesempatan yang sama bagi setiap anggota penelitian dengan cara  menggunakan nomor undian atau acak. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier sederhana, untuk mengetahui adanya pengaruh antar variable bebas dan variable terikat. Hasil penelitian menunjukkkanMedia sosial instagram berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap variabel dependen yaitu variabel penjualan.. Berdasarkan taraf signifikansi 0,05  dapat diketahui bahwa Ha diterima dan Ho ditolak. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Media sosial instagram secara positif signifikan terhadap penjualan online shop skincare @preloved.byluls. Hal ini dibuktikan dengan hasil pengujian sebesar 49.8% dan sisanya sebesar 50.2% di jelaskan oleh faktor  lain di luar model.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Lappo, R. Z. (2021). PENGARUH MEDIA SOSIAL INSTAGRAM TERHADAP PENJUALAN ONLINE SHOP SKINCARE PADA @PRELOVED.BYLULS. Humano: Jurnal Penelitian, 12(2), 1–10. https://doi.org/10.33387/humano.v12i2.3473

Readers' Seniority

Tooltip

Lecturer / Post doc 3

75%

PhD / Post grad / Masters / Doc 1

25%

Readers' Discipline

Tooltip

Engineering 3

50%

Agricultural and Biological Sciences 1

17%

Business, Management and Accounting 1

17%

Economics, Econometrics and Finance 1

17%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free