UPAYA PENINGKATAN KETAHANAN PANGAN DI DESA SIDOREJO MELALUI SOSIALISASI PEMBERANTASAN ALAMI HAMA KEONG MAS

  • Suproborini A
  • Laksana M
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Sebagian besar penduduk desa Sidorejo Kecamatan Wungu Kabupaten Madiun  bermatapencaharian sebagai petani. Hasil panen padi yang mereka dapatkan sering kali tidak maksimal. Hal ini disebabkan karena adanya serangan hama keong mas. Tujuan abdimas ini adalah memberi solusi kepada para petani dalam mengatasi serangan hama keong mas  secara alami. Metode dalam pengabdian kepada masyarakat ini adalah dengan mengadakan sosialisasi yaitu penyuluhan kepada gabungan kelompok tani (Gapoktan) tentang  keong mas, siklus hidup,  dan teknik cara pemberantasan hama keong mas secara alami dengan pemanfaatan moluskisida nabati. Penyuluhan ini dapat meningkatkan pengetahuan petani tentang hama keong mas dan cara memberantasnya.   Kata kunci : Sidorejo, keong mas, moluskisida nabati.

Cite

CITATION STYLE

APA

Suproborini, A.-, & Laksana, M. S. D. (2022). UPAYA PENINGKATAN KETAHANAN PANGAN DI DESA SIDOREJO MELALUI SOSIALISASI PEMBERANTASAN ALAMI HAMA KEONG MAS. JURNAL PENGABDIAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA, 3(1), 62–68. https://doi.org/10.47942/jpttg.v3i1.966

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free