Analisis Kesalahan Penggunaan Kalimat Dalam Abstrak Skripsi MahasiswaProgram Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Flores Tahun 2019-2021

  • Serlin M
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan untuk mengkaji kesalahan penggunaan kalimat dalam abstrak skripsi mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Flores tahun 2019-2021. Teknik pengumpulan data yang digunakan penelitian ini adalah analisis teks, karena data yang dikaji bersumber dari teks. Data dianalisis menggunakan teknik deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kalimat yang digunakan dalam abstrak skripsi mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Flores tahun 2019-2021 belum sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia yang baik dan benar. Hasil analisis data menunjukkan bahwa dalam abstrak skripsi mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia terdapat kalimat (1) tidak berstruktur kompak, (2) tidak paralel, (3) tidak hemat, (4) tidak cermat, (5) tidak padu

Cite

CITATION STYLE

APA

Serlin, M. F. (2022). Analisis Kesalahan Penggunaan Kalimat Dalam Abstrak Skripsi MahasiswaProgram Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Flores Tahun 2019-2021. Retorika: Jurnal Pembelajaran Bahasa Dan Sastra Indonesia, 3(1), 46–57. https://doi.org/10.37478/rjpbsi.v3i1.1892

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free