Pengaruh Tomat dan Buah Jeruk Nipis Sebagai Bahan Pemutih Alami Gigi

  • Salsabila S
  • Putra M
  • Wijaya S
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
52Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pendahuluan; penampilan merupakan salah satu aspek yang sangat diperhatikan seseorang dalam melakukan interaksi sosial di zaman modern sekarang ini. Tujuan; mengetahui perbedaan efektivitas tomat (Solanum lycopersicum) dan jeruk nipis (Citrus limon L) sebagai agen pemutih gigi alami. Metode; Jenis penelitian eksperimental laboratoris dengan pretest dan posttest only with control group design. Uji analisis yang digunakan adalah uji ANOVA satu arah dan LSD posthoc. menunjukkan terdapat perbedaan nilai pengamatan warna pada ekstrak buah tomat, ekstrak lemon dan kelompok kabrmid peroksida setelah perendaman selama 1 jam, 3 jam dan 5 jam. Kesimpulan; bahwa terdapat pengaruh tomat (Solanum lycopersicum) dan jeruk nipis (Citrus limon L) sebagai bahan alami pemutih gigi.

Cite

CITATION STYLE

APA

Salsabila, S., Putra, M. R., Wijaya, S., & Mulyanti, R. (2021). Pengaruh Tomat dan Buah Jeruk Nipis Sebagai Bahan Pemutih Alami Gigi. Jurnal Ilmiah Kesehatan Sandi Husada, 10(1), 229–234. https://doi.org/10.35816/jiskh.v10i1.588

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free