Pengaruh Leverage, Kepemilikan Keluarga Dan Profitabilitas Terhadap Agresivitas Pajak Dengan Kompensasi Ceo Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017 – 2019

  • Wijaya H
  • Khairani S
N/ACitations
Citations of this article
25Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh leverage, kepemilikan keluarga dan profitabilitasterhadap agresivitas pajak dengan kompensasi ceo sebagai variabel Intervening pada perusahaan manufakturyang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017 – 2019. Sampel dalam penelitian ini yaitu seluruh perusahaanmanufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indoensia tahun 2017 – 2019. Metode pengambilan sampel yang digunakanmenggunakan metode purposive sampling dengan total 26 perusahaan yang menjadi sampel dalam penelitian ini.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap agresivitas pajakdan kompensasi ceo, variabel leverage juga berpengaruh signifikan terhadap kompensasi ceo. Sedangkan variabelkepemilikan keluarga tidak berpengaruh signifikan terhadap agresivitas pajak dan kompensasi ceo, variabelleverage juga tidak berpengaruh signifikan terhadap agresivitas pajak, dan variabel kompensasi ceo juga tidakberpengaruh signifikan terhadap agresivitas pajak. Dengan menggunakan causal step, hasil penelitian jugamenunjukkan bahwa kompensasi ceo tidak dapat memediasi hubungan antara variabel leverage, kepemilikankeluarga dan profitabilitas terhadap agresivitas pajak.

Cite

CITATION STYLE

APA

Wijaya, H., & Khairani, S. (2021). Pengaruh Leverage, Kepemilikan Keluarga Dan Profitabilitas Terhadap Agresivitas Pajak Dengan Kompensasi Ceo Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017 – 2019. PUBLIKASI RISET MAHASISWA AKUNTANSI, 2(2), 88–104. https://doi.org/10.35957/prima.v2i2.921

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free