Studi tentang batik tulis salingka tabek Nagari Koto Baru Solok

  • Nabil N
  • Jupriani J
N/ACitations
Citations of this article
7Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kerajinan Batik Tulis Salingka Tabek Koto Baru Solok merupakan kerajinan tradisonal yakninya keterampilan di peroleh dari proses yang sanagat lama. Munculnya kerajinan batik tulis salingka tabek di Nagari baru Solok karena tuntutan untuk memenuhi kebutuhan pasar yang berguna untuk memenuhi kebutuhan hidup. Kerajinan Batik tulis salingka tabek Nagari Koto Baru Solok merupakan kerajinan yang perlu di teliti terutama masalah (1) Bentuk motif dari batik dan (2) teknik yang di gunakan dalam proses pembuatan batik tulis salingka Tabek. Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif dengan menggunakan populasi dari pengrajin dan keseluruhan kerajinan dari batik tulis Salingka Tabek Nagari Koto Baru. Sampel dalam penelitian ini adalah hasil dari kerajinan batik tulis Salingka Tabek milik bapak Yusrizal. Kerajinan yang dihasilkan dari usaha kerajinan ini adalah berbentuk Kain panjang, kain sarung, selendang dan kain baju. Kata kunci: Batik Tulis, Bentuk motif dan Teknik

Cite

CITATION STYLE

APA

Nabil, N. H., & Jupriani, J. (2022). Studi tentang batik tulis salingka tabek Nagari Koto Baru Solok. Serupa The Journal of Art Education, 11(3). https://doi.org/10.24036/stjae.v11i3.118341

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free