Hubungan Antara Habits of Mind dan Keyakinan Matematis Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SMP

  • Suryani L
  • Habibi I
N/ACitations
Citations of this article
14Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan yang signifikan antara: 1) habits of mind terhadap hasil belajar matematika siswa SMP; 2) keyakinan matematis terhadap hasil belajar matematika siswa SMP; 3) habits of mind dan keyakinan matematis secara bersamaan terhadap hasil belajar matematika siswa SMP. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode yang sesuai dengan tujuan peneliti yaitu Ex post facto yang bersifat deskriptif dan korelasional. Teknik analisis data dengan menggunakan analisis regresi linear sederhana dan ganda yang  dibantu oleh aplikasi SPSS versi 25. Adapun hasil dari penelitian ini yaitu: hipotesis pertama memproleh hasil ( ) dengan besar korelasinya sudah cukup yaitu  sebesar 0.553 dan nilai memiliki determinasi hubungannya sebesar 0.306 (30,6%); hipotesis kedua memproleh hasil ( ) dengan besar korelasinya sudah kuat yaitu  sebesar 0.734 dan nilai memiliki determinasi hubungannya sebesar 0.539 (53,9%); hipotesis ketiga memproleh hasil ( ) dengan besar korelasinya sudah kuat yaitu  sebesar 0.769  dan nilai memiliki determinasi hubungannya sebesar 0.592 (59,2%).  Sehingga dapat disimpulkan bahwa: 1)  ditolak dan  diterima, yang artinya terdapat hubungan yang signifikan antara habits of mind terhadap hasil belajar matematika siswa SMP; 2)  ditolak dan  diterima, yang artinya terdapat hubungan yang signifikan antara keyakinan matematis terhadap hasil belajar matematika siswa SMP; 3)  ditolak dan  diterima, yang artinya terdapat hubungan yang signifikan antara habits of mind dan keyakinan matematis terhadap hasil belajar matematika siswa SMP.

Cite

CITATION STYLE

APA

Suryani, L., & Habibi, I. (2023). Hubungan Antara Habits of Mind dan Keyakinan Matematis Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SMP. Jurnal MathEducation Nusantara, 6(1), 27. https://doi.org/10.54314/jmn.v6i1.280

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free