Strategi Integrated Marketing Communication Pada Penerbit Buku di Era Tehnologi Digital ( Studi Pada PT Gramedia Asri Media)

  • Lukitawati B
N/ACitations
Citations of this article
21Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Bisnis penerbitan buku  kini harus mengikuti trend tehnologi digital yang belum sepenuhnya daring dan juga belum sepenuhnya luring. Perlu strategi yang tak mudah dalam menghadapi konsumen dengan beberapa generasi yang berbeda, dengan mindset yang berbeda, dan karakter yang berbeda. Para konsumen dari beberapa generasi  bertemu dalam satu masa. Generasi baby boomers, generasi X, Y, Z dan Alpha. Tak terkecuali Gramedia sebagai salahsatu penerbit besar yang telah lama berdiri di Indonesia . Tujuan Penelitian ini untuk menemukan gambaran komprehensif tentang praktik strategi Integrated marketing communication gramedia dalam menghadapi era tehnologi digital. Strategi  harus dipilih dan disesuaikan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif pendekatan kualitatif, desain case study.  Teknik pengumpulan data penulis menggunakan studi pustaka, melalui beberapa literatur, wawancara, observasi. Hasil Penelitian diketahui bahwa Gramedia saat ini telah menerapkan strategi yang berbeda dengan sebelumnya. Dimana pemasaran dilakukan dengan pendekatan tehnologi dan tradisional, mengingat masyarakat belum sepenuhnya daring dan belum sepenuhnya luring. Diantara strategi tersebut seperti bekerja sama dengan Amazon untuk menjual buku yang akan dicetak sesuai permintaan dsb

Cite

CITATION STYLE

APA

Lukitawati, B. (2021). Strategi Integrated Marketing Communication Pada Penerbit Buku di Era Tehnologi Digital ( Studi Pada PT Gramedia Asri Media). Jurnal Ilmiah Komunikasi (JIKOM) STIKOM IMA, 13(03), 102. https://doi.org/10.38041/jikom1.v13i03.215

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free