PENGARUH POLITICAL CONNECTION, RELATED PARTY TRANSACTION DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA SEKTOR KONSUMEN PRIMER YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2019-2021

  • Lindung Dinagra L
  • Sofie
N/ACitations
Citations of this article
20Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh asimetris Politcical Connection, Related Party Transaction dan Pfifitabilitas terhadap Nilai Perusahaan. Data yang dipakai yaitu data sekunder yang didapat oleh Bursa Efek Indonesia. Teknik pengambilan sample memakai memakai pendekatan purposive sampling yaitu metode pengambilan samplenya berdasarkan kriteria tertentu yang ditetapkan oleh peneliti sebagai objektif.Riset ini memakai korporasi yang teregistrasi di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2021 yang berjumlah 69 sample. Veriabel independent pada riset ini yaitu Political Connection ,Releted Party Transaction serta Profitabilitas sedangkan variabel dependen yang dipakai yaitu Nilai Korporasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa menunjukan Political Connection dan Related Party Transaction tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap nilai perusahan, sedangkan Profitabilitas mempunyai pengaruh positif terhadap nilai perusahaan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Lindung Dinagra, L., & Sofie. (2023). PENGARUH POLITICAL CONNECTION, RELATED PARTY TRANSACTION DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA SEKTOR KONSUMEN PRIMER YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2019-2021. Jurnal Ekonomi Trisakti, 3(1), 2095–2104. https://doi.org/10.25105/jet.v3i1.16407

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free