ANALISA BIAYA DAN PENJADWALAN PADA PROYEK PENATAAN BANGUNAN KAWASAN STRATEGIS MASJID RAYA SUMBAR KOTA PADANG

  • M.T. N
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Dalam pelaksanaan Proyek Penataan Bangunan Kawasan Strategis Masjid Raya Sumbar Kota Padang dikerjakan dengan perencanaan yang matang agar proyek selesai sesuai dengan jangka waktu yang telah ditentukan.Pada kenyataannya proyek selalu mendapat kendala sehingga proyek tersebut tidak berlangsung sesuai rencana. Oleh sebab itu kita dituntut untuk dapat mengendalikan biaya dan penjadwalan agar pelaksanaan proyek berjalan sesuai yang direncanakan.Banyak kendala dilapangan mengakibatkan keterlambatan pekerjaan dilapangan. Dalam dokumen kontrak diberi sanksi dengan ketentuam 1/1000 dari harga kontrak (sebelum ppn), mengacu ke pada permen PUPR Nomor 31/PRT/M/2015 lampiran I standar dan pedoman pengadaan Pekerjaan konstruksi tunggal SSUK pasal 66.4 huruf c.Dan menerapakan metode CPM dalam penjadwalan kembali proyek penataan bangunan kawasan strategis masjid raya sumbar kota padang dengan mengunakan metode CPM diperoleh waktu pelaksanaan pekerjaan 203 hari untuk menyelesaikan. Sedangkan penjadwalan yang direncanakan oleh pihakĀ  pelaksana pekerjaan 210 Hari

Cite

CITATION STYLE

APA

M.T., N. (2018). ANALISA BIAYA DAN PENJADWALAN PADA PROYEK PENATAAN BANGUNAN KAWASAN STRATEGIS MASJID RAYA SUMBAR KOTA PADANG. Rang Teknik Journal, 1(2). https://doi.org/10.31869/rtj.v1i2.769

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free